Advertisement

Pemuda sebagai Agen Perubahan Sosial


Perkembangan era globalisasi yang kian cepat, yang di tandai dengan berbagai akselerasi dalam berbagai bidang ekonomi, pengembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, barang dan jasa dll. Tidak ada satupun masyarakat yang mampu menghindari. Sebagai penerus bangsa dan sebagai pemegang tongkat estafet kepemimpinan bangsa. Pemuda mampu berpikir kreatif untuk turut serta dalam pemberdayaan masyarakat. Dengan segala predikat yang dimiliki, pemuda sebenarnya merupakan agen untuk perubahan sosial di tengah kehidupan masyarakat Dengan kekuatan moral yang dimilikinya, pemuda dan dalam hal ini termasuk para maha siswa dapat menyuarakan berbagai keprihatinan yang ia rasakan serta mamiliki masa depan yang lebih cerah. Ada 3 hal mendasar yang perlu di lakukan!

  1. Pembangunan perlu diarahkan pada perlu bahasa struktur
  2. Pembangunan diarahkan pada pemberdayaan masyarakat guna menuntaskan masalah kesenjanagan berupa pengaguran, kemiskinan dan ketidak marataan dengan memberikan ruang dan kesempatan lebih besar kepada rakyat banyak untuk berpartisipasi dalam pembangunan.
  3. Pembangunan perlu diarahkan pada kordinasi lintas sekitar yang mencakup program pembangunan antarsektor ,antar daerah, dan pembangunan khusus Dalam pelaksanaan ketiga arah tersebut harus dilaksanakan secara terpadu,terarah,dan sistematis tidak dapat saling dipisahkan


Resume Oleh :  Noval Bayu P
Kelas              : XI IPS 3
Judul Buku    :  Pemuda sebagai Agen Perubahan Sosial
Pengarang     :  Syukri Ghozali

Posting Komentar

0 Komentar